Pedoman Penilaian Aspek Psikomotor Berdasarkan KTSP
Setiap kurikulum tentunya memiliki pedoman dalam penilaian, termasuk juga dengan penilaian aspek psikomotor dalam penerapan KTSP. Berdasarkan itu, di sini foldersoal.com membagikan pedoman penilaian terhadap psikomotor siswa yang mengacu pada KTSP. Pedoman ini diharapkan dapat memandu guru (khususnya yang baru mengajar) agar memahami bagaimana prinsip penilaian tersebut.
Pedoman penilaian yang kami bagikan ini diperoleh dari kegiatan DIKLAT KTSP yang di upload ulang dengan maksud agar dapat dipelajari oleh guru yang ingin mengetahui lebih dalam mengenai hal tersebut, sehingga guru yang bekerja di sekolah yang masih menerapkan kurikulum tersebut dapat melakukan penilaian yang benar sesuai pedoman kurikulum yang dimaksudkan di atas.
Perlu diketahui oleh Bapak Ibu sekalian, bahwa pedoman tersebut berupa file powerpoint dengan ekstensi (.ppt). Dalam file tersebut terdapat sub pembahasan mengenai penilaian terhadap beberapa kemampuan seperti:
Pedoman penilaian yang kami bagikan ini diperoleh dari kegiatan DIKLAT KTSP yang di upload ulang dengan maksud agar dapat dipelajari oleh guru yang ingin mengetahui lebih dalam mengenai hal tersebut, sehingga guru yang bekerja di sekolah yang masih menerapkan kurikulum tersebut dapat melakukan penilaian yang benar sesuai pedoman kurikulum yang dimaksudkan di atas.
Perlu diketahui oleh Bapak Ibu sekalian, bahwa pedoman tersebut berupa file powerpoint dengan ekstensi (.ppt). Dalam file tersebut terdapat sub pembahasan mengenai penilaian terhadap beberapa kemampuan seperti:
- Kemampuan gerak (gerakan refleks, dasar, fisik, dan terampil)
- Kemampuan perseptual, dan
- Komunikasi non-diskursif.
Semoga pedoman yang dibagikan bisa digunakan sebagai penambah wawasan kita dalam melakukan penilaian terhadap aspek keterampilan atau psikomotor siswa di sekolahnya masing-masing.
Berbagai Sumber
Belum ada Komentar untuk "Pedoman Penilaian Aspek Psikomotor Berdasarkan KTSP"
Posting Komentar