Aplikasi Kartu Pelajar dengan Menggunakan Excel, Gratis

Dalam postingan ini kami membagikan aplikasi kartu pelajar yang dibuat dengan menggunakan excel. Aplikasi dibagikan secara gratis untuk yang suka mencetak kartu pelajar (OSIS) sendiri. Baik kartu pelajar untuk SD, SMP, SMA atau SMK. Anda dapat mendownload file xls nya melalui tautan yang disediakan.

 Dalam postingan ini kami membagikan aplikasi kartu pelajar yang dibuat dengan menggunakan Aplikasi Kartu Pelajar dengan Menggunakan Excel, Gratis


Manfaat aplikasi tersebut yaitu:
  • Dapat digunakan sebagai sarana mencetak kartu pelajaran
  • Dapat dijadikan sebagai sarana untuk membantu pembuatan kartu.


Fitur dalam aplikasi diantaranya:
  • Fitur edit kartu: stempel sekolah, background, dan profil siswa
  • Barcode
  • Fitur cetak.
Aplikasi dapat digunakan dengan mudah karena desainnya sederhana. Jadi, Anda dapat mempelajarinya secara otodidak.

Jika membutuhkannya, Anda bisa mendownload file xlsm (excel macro) nya melalui tautan berikut.
Semoga aplikasi yang dibagikan bermanfaat bagi semua pihak yang berkepentingan. Sehingga, pembuatan kartu pelajar di sekolah dasar dan menengah (SMP/SMA/SMK) dapat berjalan lancar.
Berbagai Sumber

Belum ada Komentar untuk "Aplikasi Kartu Pelajar dengan Menggunakan Excel, Gratis"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel